Juventus Dihantui Catatan Buruk Melawan Tim-Tim Inggris
WWW.MARIO4D.COM - Juventus akan berhadapan dengan Tottenham Hotspur di fase knock-out Liga Champions. Bianconeri dihantui catatan buruk melawan tim Inggris.
Undian babak 16 besar Liga Champions di Nyon, Senin (11/12/2017) malam WIB mempertemukan Juve dengan Spurs di babak 16 besar. Terundi dengan klub asal Inggris itu menjadi semacam pesan awal yang buruk untuk 'Si Nyonya Tua'.
Menurut catatan Opta, dalam lima pertemuan terakhir melawan wakil Inggris di fase gugur kompetisi Eropa, Juve tak pernah keluar sebagai pemenang. Perjalanan buruk mereka dimulai pada musim 1998/1999.
No comments